Kegiatan Seru PKBM Pelita Pratama

January 27, 2025

Sobat Pelita, apa saja ya kegiatan seru di PKBM Pelita Pratama? Sobat Pelita,  Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat (PKBM) merupakan lembaga pendidikan nonformal. PKBM hadir sebagai solusi untuk memberikan akses pendidikan bagi masyarakat yang tidak dapat mengikuti jalur pendidikan formal. PKBM tidak hanya berperan sebagai tempat belajar, tetapi juga sebagai sarana pengembangan diri dan pemberdayaan masyarakat. […]

Baca selengkapnya

Metode Pembelajaran di PKBM Pelita Pratama

January 8, 2025

Sobat Pelita, sedang mencari sekolah yang fleksibel? Pastinya PKBM Pelita Pratama! PKBM Pelita Pratama menawarkan beberapa metode pembelajaran yang dapat Sobat Pelita pilih menyesuaikan dengan kebutuhan dan ketersediaan waktu Sobat Pelita. Apa saja ya metode pembelajaran di PKBM Pelita Pratama? Simak selengkapnya yuk! 1. Kelas Reguler Kelas reguler adalah metode belajar yang dilakukan secara tatap […]

Baca selengkapnya

PKBM, Alternatif Pendidikan yang Solutif

December 30, 2024

Taukah Sobat Pelita? PKBM adalah alternatif pendidikan yang solutif. Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat (PKBM) adalah lembaga pendidikan nonformal yang dirancang untuk memberikan kesempatan belajar kepada masyarakat yang tidak dapat mengakses pendidikan formal. PKBM menawarkan berbagai program yang fleksibel dan sesuai dengan kebutuhan peserta didik, mulai dari pendidikan dasar hingga pelatihan keterampilan kerja. PKBM hadir sebagai […]

Baca selengkapnya

Pembelajaran Paket A PKBM Pelita Pratama

December 23, 2024

Paket A adalah program pendidikan nonformal yang setara dengan jenjang Sekolah Dasar (SD). Bagaimana ya pembelajaran Paket A PKBM Pelita Pratama? Simak selengkapnya ya Sobat Pelita! Program pembelajaran ini dirancang untuk memberikan kesempatan belajar kepada masyarakat yang tidak sempat menyelesaikan pendidikan dasar di jalur formal. Sobat Pelita, dengan mengikuti pembelajaran Paket A, Peserta Didik dapat […]

Baca selengkapnya

Ingat Sekolah, Ingat PKBM Pelita Pratama

December 14, 2024

Sobat Pelita, ingat sekolah ingat PKBM Pelita Pratama! Pendidikan adalah hak setiap individu, tetapi tidak semua orang memiliki kesempatan untuk mengikuti jalur pendidikan formal. Berbagai alasan, seperti kondisi ekonomi, usia, atau pekerjaan, sering kali menjadi hambatan. Untuk mengatasi masalah ini, Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat (PKBM) hadir sebagai alternatif pendidikan yang fleksibel dan inklusif bagi masyarakat. […]

Baca selengkapnya

Bijak Menggunakan Media Sosial

November 11, 2024

Sobat Pelita, di era digital ini kita dituntut untuk bijak menggunakan sosial media. Kini media sosial telah menjadi bagian dari kehidupan sehari-hari. Mulai dari berinteraksi dengan teman hingga mencari informasi, media sosial memberikan berbagai kemudahan. Namun, tanpa penggunaan yang bijak, media sosial juga dapat membawa dampak negatif, seperti cyberbullying, penyebaran informasi palsu, hingga gangguan kesehatan […]

Baca selengkapnya

PKBM, Solusi Pendidikan untuk Masyarakat

October 31, 2024

Sobat Pelita, PKBM adalah solusi pendidikan untuk masyarakat luas. Pendidikan adalah hak setiap individu, tanpa terkecuali. Namun, berbagai tantangan sosial dan ekonomi kadang membuat sebagian besar masyarakat Indonesia tidak dapat menyelesaikan pendidikan formal tepat waktu. Di sinilah peran Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat (PKBM) atau Sekolah Paket menjadi sangat penting. Melalui PKBM, masyarakat dari segala usia […]

Baca selengkapnya

Berantas Tuntas Pembullyan

October 28, 2024

Sobat Pelita, berantas tuntas pembullyian! Bullying adalah masalah serius yang sering terjadi di lingkungan sekolah dan dapat berdampak negatif pada perkembangan korban. Dampak dari bullying tidak hanya mempengaruhi mental dan emosional korban, tetapi juga dapat mempengaruhi seluruh lingkungan. Oleh karena itu, pemberantasan bullying adalah langkah penting yang harus dilakukan secara bersama-sama, baik oleh pihak sekolah, […]

Baca selengkapnya

PKBM : Solusi Sekolah Paket yang Fleksibel

October 21, 2024

Sobat Pelita, Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat (PKBM) adalah solusi Sekolah Paket yang Fleksibel. PKBM merupakan lembaga pendidikan nonformal yang bertujuan menyediakan kesempatan belajar bagi masyarakat yang tidak dapat mengikuti pendidikan formal, seperti anak putus sekolah, pekerja, ibu rumah tangga, dan warga dewasa. PKBM menawarkan program Paket A (setara SD), Paket B (setara SMP), dan Paket […]

Baca selengkapnya

Katakan Tidak pada Narkoba!

October 17, 2024

Sobat Pelita, narkoba telah menjadi ancaman serius di seluruh dunia, termasuk di Indonesia. Penyalahgunaan narkoba tidak hanya merusak kehidupan individu, tetapi juga menghancurkan keluarga, komunitas, dan generasi muda. Gerakan “Say No to Drugs” atau “Katakan Tidak pada Narkoba” bertujuan untuk meningkatkan kesadaran masyarakat tentang bahaya narkoba dan mengajak semua orang, terutama generasi muda, untuk menjauhi dan […]

Baca selengkapnya